Pemkab Jember Rencana Bangun Pabrik Pupuk Organik, Komisi B Anggap Tidak Perlu
DPRD Jember – Rencana Pemerintah Kabupaten Jember dalam pembuatan pabrik pupuk organik dianggap kurang tepat oleh Komisi B DPRD Kabupaten Jember. Menurut Komisi B, pabrik ini tidak perlu dibuat karena anggaran yang ada lebih baik diberikan kepada para petani untuk membuat pupuk organik sendiri. Ketua Komisi B DPRD Kabupaten Jember Siswono, S.IP mengatakan pupuk organik […]
Hasil Pertemuan Komisi B dengan Kementan, Pemkab Jember Segera Edukasi ke Petani
DPRD Jember – Pasca kunjungan kerja ke Kementerian Pertanian, Komisi B DPRD Kabupaten Jember meminta kepada Dinas Tanaman Pangan Holtikultura dan Perkebunan Kabupaten Jember untuk mempersiapkan petugas yang membantu melakukan penilaian kualitas tanah. Hal ini dimaksudkan untuk mengukur kualitas tanah sebelum masa tanam berlangsung, sehingga bisa menggunakan pupuk subsidi secara efektif. “Memang ada beberapa pesan […]
Komisi B DPRD Adukan Pendataan E-RDKK Tidak Tepat Sasaran ke Kementan
DPRD Jember – Pemerintah Pusat telah mengeluarkan kebijakan tentang pupuk subsidi melalui PERMENTAN nomor 10 tahun 2022, yang mengurangi jumlah subsidinya kepada petani. Komisi B DPRD Kabupaten Jember segera berkunjung ke Kementerian untuk menyampaikan keluhan masyarakat, langsung kepada Menteri Pertanian RI Syahrul Yasin Limpo. Anggota Komisi B DPRD Kabupaten Jember Nyoman Aribowo, SP mengatakan, pertemuan […]
PMK Menurun Trennya, Komisi B DPRD Kab. Jember Minta Pemkab Tidak Gegabah Buka Pasar Hewan
DPRD Jember – Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) di Jember hingga kini sudah mulai menurun trennya. Hal ini dikarenakan proses penanganan yang begitu cepat dan maksimal oleh semua pihak, termasuk pemberian vaksin kepada hewan ternak. Meski demikian, Anggota Komisi B DPRD Kabupaten Jember Nyoman Aribowo, SP. mengatakan untuk tidak gegabah membuka pasar hewan, walaupun tren […]
Komisi B DPRD Kab. Jember Soroti Program Prioritas yang Minim Anggaran dalam APBD 2023
DPRD Jember – Pembahasan KUA PPAS Tahun Anggaran 2023 dari Organisasi Perangkat Daerah (OPD), Komisi B DPRD Kabupaten Jember minta penambahan anggaran di beberapa sektor. Sebab, Bupati Jember Hendy Siswanto sudah menentukan 7 prioritas program di APBD 2023 mendatang. Anggota Komisi B DPRD Kabupaten Jember Nyoman Aribowo, SP. mengatakan, skala prioritas sudah dirumuskan oleh Pemkab […]